Jajanan Glutenfree Pawon Martani

Bukan karena staf dan kerabat Martani yg menderita autis, kena celiac problem, GERD, atau maag akut yg sampe gak bisa makan mie, roti, kue tepung terigu. Kalau kami bersemangat memasarkan tepung lokal glutenfree karena kami tahu ada banyak petani lokal yg hasil panen singkong, garut, ganyong dan aneka umbi lainnya yg tidak mendapat apresiasi layak dari publik. 

Ada banyak olahan tepung lokal yg bisa dikembangkan. Seorang kawan pemilik cafe yg juga sedang merintis di Bogor & Jakarta, sebut saja begitu, menolak menggunakan tepung lokal dan olahannya untuk disuguhkan di kafenya. Harus dicari dulu resep yg pas. Tentunya dia mewakili banyak orang lainnya yg keberatan menanggung biaya pengembangan tepung lokal. Siapa juga yg mau repot. Orang maunya instan. Dahhhhhh balik lagi ....










Comments

Popular Posts